Kamis, 24 November 2016

Uraian putra-putri Rasulullah Saw

Uraian putra-putri Rasulullah Saw
No
Nama Putra-putri Rasulullah Saw
Ibu
Keterangan
1
Qasim
Khadijah
Meninggal ketika usianya 2 tahun
2
Zainab
Khadijah
Lahir pada tahun ke-30 dari kelahiran Rasulullah
Menikah dengan Abul ‘ash bin Rabi’ (sepupu) anak dari Halah binti Khuwailid
Dari perkawinannya lahir 2 anak yang diberi nama Ali dan Umamah. Ali wafat ketika menginjak dewasa. Umamah tumbuh dewasa dan dipersunting Ali bin Abi Thalib, sesudah bibinya Fatimah tiada
Wafat pada tahun ke-8 H
3
Abdullah
Khadijah
Meninggal ketika masih anak-anak (lebih muda dari Qasim)
Sering dipanggil Al-Thayyib dan Al-Thahir
4
Ruqayah
Khadijah
Lahir pada tahun ke-33 dari kelahiran Nabi
Menikah di zaman Jahiliyyah dengan Utbah bin Abi Lahab
Setelah cerai dengan Utbah ia dinikahkan dengan Ustman bin Affan
Ia melahirkan anak bernama Abdullah (meninggal saat beumur 6 tahun)
Wafat ketika sedang berlangsung Perang Badar (bulan Ramadhan tahun ke-2H)
5
Ummu Khultsum
Khadijah
Di Zaman Jahiliyyah menikah dengan Utaibah bin Abi Lahab. Ketika Islam datang ia diceraikan
Selanjutnya dinikahkan dengan Ustman bin Affan (setelah Ruqayah wafat)
Wafat pada tahun ke-9 H
6
Fatimah
Khadijah
Lahir satu tahun sebelum Kenabian
Fatimah (usia 15 tahun) menikah dengan Ali bin Abi Thalib (21 tahun)
Dari perkawinannya tersebut Fatimah mempunyai 6 anak: 3 laki-laki (Hasan, Husein, Muhassin) dan 3 perempuan (Zainab, Ummu Khultsum, Ruqayah). Ruqayyah meninggal sebelum dewasa, Muhassin meninggal ketika masih janin (keguguran)
Wafat malam selasa tanggal 3 Ramadhan tahun ke-12H
7
Ibrahim
Mariyah Al-Qibtiyah
Lahir pada bulan Dzulhijjah tahun ke-8 H
Wafat pada tahun ke-10 H dalam usia 1 tahun 10 bulan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Sample text

Sample Text

Sample Text

 
Blogger Templates